dan Dia Telah menciptakan segala sesuatu, dan Dia menetapkan ukuran-ukurannya dengan serapi-rapinya (Surat Al-Furqan ayat 2)

Cari Blog, Situs, Website, Facebook, Twitter, Youtube, Metacafe

Kamis, 05 April 2012

Kita Ada Dimana...???

A. Cinta Mawaddah
Cinta yang menggebu-gebu, membara dan menggemaskan. Seseorang yang memiliki cinta ini cenderung untuk ingin selalu berdua/bersama-sama dengan pasangannya dan enggan ntuk berpisah dan selalu ingin memuaskan dahaga cintanya
B. Cinta Shobwah
Jenis cinta yang buta, jenis cinta ini mendorong kearah perilaku yang menyimpang tanpa pelakunya mampu mengelak lagi
C. Cinta Syaghaf
Cinta yang sangat mendalam, alami, asli dan memabukkan. Orang-orang yang tergolong dalam cinta jenis ini seperti menjadi orang gila yang lupa diri dan hamper-hampir tidak menyadari apa yang telah dilakukannya untuk mencapai apa yang diinginkannya
D. Cinta Syauq (Rindu)
Syauq (Rindu) adalah pengembaraan hati kepada kekasih (safar al qaib ila al mahbub), dan kobaran cinta yang apinya berada di dalam hati sang pencinta. Dalam surat Al-Ankabut : 5 dikatakan bahwa barang siapa rindu berjumpa Allah pasti waktunya akan tiba
E. Cinta Ra’fah
Adalah rasa kasih yang dalam hingga mengalahkan norma-norma kebenaran
Misalnya : ketika seorang orang tua tidak tega membangunkan anaknya untuk mengerjakan shalat dengan alasan merasa kasihan kepada sang anak, padahal sudah masuk waktu shalat. Hal ini sangatlah tidak dibenarkan karena orang tua tersebut membela yang salah
F. Cinta Rahmah
Jenis cinta yang penuh kasih saying, kelemah lembutan, siap berkorban dan siap melindungi apa yang disayang
G. Cinta Kulfah
Perasaan cinta yang disertai dengan kesadaran yang mendidik kepada hal-hal positif atau hal-hal yang mengajak kepada arah kebaikan, meskipun mencapai hal tersebut sangatlah sulit
H. Cinta Mail
Cinta yang untuk sementara sangat membara, swhingga hal tersebut mampu menguras seluruh perhatian sehingga hal-hal yang lainnya cenderung kurang diperhatikan
I.

Tidak ada komentar: